Aha-ha-ha, aku menangis hatiku menangis
Aha-ha-ha, aku sedih duhai hatiku sedih
Memikirkan nasibku ini
Yang tak punya kekasih lagi
Aha-ha-ha, aku menangis hatiku menangis
Aha-ha-ha, aku sedih duhai hatiku sedih
Sejak aku hidup menyendiri
Tiada gairah hidup lagi
Kubiarkan badan kurus kering
Dilanda rindu setiap hari
Aduhai, aduhai
Tidak ada komentar:
Posting Komentar